Daftar Pemain When My Love Blooms Terlengkap (2020)

Daftar Pemain When My Love Blooms Terlengkap (2020)

Profil Lengkap Para Pemain When My Love Blooms aka The Most Beautiful Moment in Life Drama Korea bergenre romance yang tayang di tvN perdana mulai 25 April 2020 setiap hari Sabtu dan Minggu.

Drama ini menggantikan serial “Hi Bye Mama” dan menceritakan tentang kisah cinta pertama yang dipertemukan kembali setelah mereka berusia 40-an.

Son Jung-Hyun selaku sutradara pernah menggarap serial “Yeah, That’s How It Is” dan “Should We Kiss First“.

Daftar Isi

Profil Lengkap Para Pemain When My Love Blooms

Sederet artis terkenal Korea Selatan bermain di drama ini, mereka adalah Yoo Ji-Tae, Lee Bo-Young, Jin Young, Jeon So-Nee dan Park Si-Yeon

Yoo Ji-Tae pemeran Han Jae-Hyun

Pemain When My Love Blooms - Yoo Ji-Tae pemeran Han Jae-Hyun
Photo via tvN

Yoo Ji-Tae adalah aktor Korea Selatan yang terkenal dengan dramanya “Mad Dog“, “Healer” dan “Different Dreams“. Suami dari artis Kim Hyo-Jin bermain sebagai Han Jae-Hyun di drama Korea “When My Love Blooms“.

Han Jae-Hyun merupakan pria paruh baya yang tampan. Dia sangat ambisius dan sekarang telah menjadi pengusaha sukses yang selalu mengejar kekayaan.

Selain itu, Dia ini adalah suami dari Jang Seo-Kyeong. Sifatnya saat muda berbeda sekali dengan yang sekarang. Kini Ia justru lebih sombong. Istrinya merupakan seorang chaebol kaya sehingga membuat Han jae Hyun menjadi menantu orang kaya dan berpengaruh.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 유지태 / Yoo Ji Tae
  • Tempat Tanggal Lahir: Seoul, 13 April 1976
  • Pendidikan: Dan Kook University, Joong Ahng University
  • Golongan Darah: AB
  • Zodiak: Aries
  • Tinggi Badan: 186 cm
  • Berat Badan: 74 kg
  • Agensi: BH Entertainment

Lee Bo-Young pemeran Yoon Ji-Soo

Pemain When My Love Blooms - Lee Bo-Young pemeran Yoon Ji-Soo
Photo via tvN

Lee Bo-Young adalah artis kelahiran Korea Selatan pada 12 Januari 1979. Dia ini adalah istri dari aktor terkenal Ji Sung. Lee Bo-Young pernah bermain “Mother“, “God’s Gift – 14 Days” hingga serial “I Can Hear Your Voice“.

Di drama When My Love Blooms, Lee Bo-Young memerankan Yoon Ji-Soo. Dia wanita paruh baya berusia 40 an dan menjadi seorang ibu sekaligus pekerja. Saat ini Dia menjalani hidup yang sulit dan tidak mudah.

Dia bertemu Han Jae-Hyun yang merupakan cinta pertamanya sewaktu masih sekolah. Yoon Ji-Soo juga wanita yang elegan dan cantik. Dia memiliki kepribadian yang kuat dan tidak suka berkompromi jika menyangkut ketidakadilan.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 이보영 / Lee Bo Young
  • Tempat Tanggal Lahir: Seoul, 12 Januari 1979
  • Pendidikan: Seoul Women’s University
  • Golongan Darah: B
  • Zodiak: Capricorn
  • Tinggi Badan: 168 cm
  • Berat Badan: 48 kg
  • Agensi: J Wide-Company

Jin Young pemeran Han Jae-Hyun 20-an

Pemain When My Love Blooms - Jin Young pemeran Han Jae-Hyun 20-an
Photo via instagram.com/jinyoung_0922jy/

Ada Jin Young B1A4 maupun GOT7. Mereka berdua memiliki nama yang sama, tetapi untuk drama Korea When My Love Blooms yang main adalah Park Jin Young dari grup idola “GOT7“.

Dia akan memerankan karakter dari Han Jae-Hyun yang berusia 200-an. Saat mahasiswa JaeHyun merupakan pria yang baik dan cinta pertamanya Yoon Ji-Soo.

Saat mudanya Dia menjadi dewan siswa sekaligus dan di sekolah Ia adalah pria yang berkarismatik.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 박진영 / Park Jin Young
  • Tempat Tanggal Lahir: Jinhae-gu, 22 September 1994
  • Pendidikan: Howon University
  • Golongan Darah: O
  • Zodiak: Virgo
  • Tinggi Badan: 178 cm
  • Berat Badan: 63 kg
  • Agensi: JYP Entertainment
  • KPOP Group: GOT7
  • Media Sosial:

Jeon So-Nee pemeran Yoon Ji-Soo 20-an

Jeon So-Nee pemeran Yoon Ji-Soo 20-an
Photo via instagram.com/somewheregreeny/

Jeon So-Nee lahir pada 20 Maret 1991, serial drama When My Love Blooms menjadi drakor kedua Dia setelah sebelumnya bermain di “Encounter“.

Ia berperan sebagai Yoon Ji-Soo yang berusia 20-an saat menjadi mahasiswi dan teman dari Han Jae-Hyun. Dia ini putri dari seorang jaksa penuntut, sedangkan untuk penampilan Ji Soo sendiri adalah seorang yang aktif sebagai aktivis mahasiswa bersama Han Jae-Hyun.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 전소니 / Jun So Ni
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 20 Maret 1991
  • Zodiak: Pisces
  • Tinggi Badan: 164 cm
  • Berat Badan: 44 kg
  • Agensi: SOOP Management
  • Media Sosial:

Park Si-Yeon pemeran Jang Seo-Kyeong

Pemain When My Love Blooms - Park Si-Yeon pemeran Jang Seo-Kyeong
Photo via instagram.com/l.h.mom/

Park Si-Yeon yang bernama asli Park Mi Sun lahir di Busan pada 29 Maret 1979. Dia ini pernah membintangi drama Korea populer “The Innocent Man“.

Sedangkan untuk perannya kali ini sebagai Jang Seo-Kyeong. Istri dari Han Jae-Hyun yang memiliki sifat posesif kuat, temperamen dan egois. Namun sebenarnya Dia juga memiliki sisi yang polos dan baik terutama untuk suaminya dan Dia adalah wanita yang cerdas.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 박시연 / Park Si Yeon / Park Mi Sun
  • Tempat Tanggal Lahir: Busan, 29 Maret 1979
  • Pendidikan: St. John’s University
  • Zodiak: Aries
  • Tinggi Badan: 170 cm
  • Berat Badan: 51 kg
  • Agensi: Family Actors Entertainment
  • Media Sosial:

Moon Sung-Geun pemeran Jang San

Pemain When My Love Blooms - Moon Sung-Geun pemeran Jang San
Photo via asianwiki.com

Di drama When My Love Blooms, aktor kawakan Moon Sung Geun menjadi Ayah dari Jang Seo-Kyeong yang bernama Jang San. Dia pemilik sekaligus Ketua Sunghwa Group, sebuah perusahaan besar di bidang distribusi dan manufaktur.

Memiliki watak keras kepala dan juga rajin. Dia tidak mempedulikan dari sisi bisnis legal maupun ilegal, selama itu menguntungkan baginya Ia akan melakukan bisnis tersebut.

Awalnya Dia menentang pernikahan putrinya dengan Han Jae-Hyun namun berubah pikiran.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 문성근 / Moon Sung Geun
  • Tempat Tanggal Lahir: Tokyo, Jepang, 28 Mei 1953
  • Pendidikan: Sogang University
  • Zodiak: Gemini

Park Min-Su pemeran Han Joon-Seo

Pemain When My Love Blooms - Park Min-Su pemeran Han Joon-Seo
Photo via asianwiki.com

Park Min-Su adalah artis cilik kelahiran 2007. Dia ini adalah anak dari Jang Seo-Kyeong dan Han Jae-Hyun. Sebagai putra mereka yang bernama Han Joon-Seo, saat ini Ia masih duduk dibangku sekolah.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 박민수 / Park Min Soo
  • Tempat Tanggal Lahir: Seoul, 19 Juli 2007
  • Pendidikan: Seoul Younghee Elementary School
  • Zodiak: Cancer
  • Tinggi Badan: 137 cm
  • Agensi: Imagine Asia

Nam Myung-Ryul pemeran Han In-Ho

Pemain When My Love Blooms - Nam Myung-Ryul pemeran Han In-Ho
Photo via hancinema.net

Di drama “The Most Beautiful Moment in Life” ini Dia memiliki karakter yang terlihat tulus dan baik. Dia telah mengabdi lama kurang lebih sekitar 30 tahun di perusahaan dan Ia adalah Ayahnya Jang San, Han In-Ho

BIODATA

  • Nama Lengkap: 남명렬 / Nam Myung Ryul
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 14 Mei 1959
  • Pendidikan: Chungnam National University
  • Golongan Darah: O
  • Zodiak: Taurus
  • Tinggi Badan: 179 cm
  • Berat Badan: 67 kg

Son Sook pemeran Lee Kyeong-Ja

Pemain When My Love Blooms - Son Sook pemeran Lee Kyeong-Ja
Photo via asianwiki.com

Ibu dari Jang San dan istrinya Han In-Ho.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 손숙 / Son Sook
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 13 Mai 1944
  • Pendidikan: Hearsey Girls High School
  • Zodiak: Taurus
  • Tinggi Badan: 163 cm
  • Agensi: Quantum Enm

Jang Gwang pemeran Yoon Hyeong-Koo

Pemain When My Love Blooms - Jang Gwang pemeran Yoon Hyeong-Koo
Photo via hancinema.net

Ayahnya Yoon Ji-Soo, saat putrinya masih muda Ia bekerja sebagai seorang jaksa.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 장광 / Jang Kwang
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 5 Januari 1952
  • Zodiak: Capricorn
  • Tinggi Badan: 175 cm
  • Berat Badan: DDD kg
  • Agensi: H Star Company

Ko Woo-Rim pemeran Lee Young-Min

Pemain When My Love Blooms - Ko Woo-Rim pemeran Lee Young-Min
Photo via asianwiki.com

Putra dari Yoon Ji-Soo, Dia anak yang pintar dan terdaftar di sekolah menengah internasional yang terkenal.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 고우림 / Go Woo Rim
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 15 September 2007
  • Zodiak: Virgo
  • Tinggi Badan: 120 cm
  • Agensi: Namoo Actors

Lee Jong-Nam pemeran Jung Sook-Hee

Pemain When My Love Blooms - Lee Jong-Nam pemeran Jung Sook-Hee
Photo via hancinema.net

Ibu dari Yoon Ji-Soo.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 이종남 / Lee Jong Nam
  • Tempat Tanggal Lahir: Seoul, 26 April 1963
  • Zodiak: Capricorn
  • Tinggi Badan: 163 cm
  • Agensi: IT EM

Chae Won-Bin pemeran Yoon Ji-Young

Pemain When My Love Blooms - Chae Won-Bin pemeran Yoon Ji-Young

Saudara perempuannya Yoon Ji-Soo.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 채원빈 / Chae Won Bin
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 5 April 2001
  • Zodiak: Aries
  • Tinggi Badan: 168 cm
  • Agensi: Outer Korea Management

Min Sung-Wook pemeran Lee Dong-Jin

Pemain When My Love Blooms - Min Sung-Wook pemeran Lee Dong-Jin
Photo via instagram.com/minseongug/

Seorang pengacara swasta yang menangani perceraian.

BIODATA

  • Nama Lengkap: 민성욱 / Min Sung Wook
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 22 September 1979
  • Pendidikan: Yong In University
  • Zodiak: Virgo
  • Tinggi Badan: 178 cm
  • Berat Badan: 72 kg
  • Agensi: J.Wide-Company
  • Media Sosial:

Kim Joo-Ryung pemeran Sung Hwa-Jin

Pemain When My Love Blooms - Kim Joo-Ryung pemeran Sung Hwa-Jin
Photo via asianwiki.com

BIODATA

  • Nama Lengkap: 김주령 / Kim Joo Ryung
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 10 September 1976
  • Pendidikan: Dongguk University
  • Golongan Darah: O
  • Zodiak: Virgo
  • Tinggi Badan: 167 cm
  • Berat Badan: 49kg

Kang Young-Seok pemeran Kang Joon-Woo

Pemain When My Love Blooms - Kang Young-Seok pemeran Kang Joon-Woo
Photo via instagram.com/ys__kang910812/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 강영석 / Kang Young Suk
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 12 Agustus 1991
  • Pendidikan: Chung-Ang University
  • Zodiak: Leo
  • Media Sosial:

Kim Ho-Chang pemeran Jung Yoon-Ki

Pemain When My Love Blooms - Kim Ho-Chang pemeran Jung Yoon-Ki
Photo via instagram.com/hochang_21/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 김호창 / Kim Ho Chang / Kim Min Chan
  • Tempat Tanggal Lahir: Pohang, 21 April 1984
  • Pendidikan: Dankook University
  • Golongan Darah: O
  • Zodiak: Taurus
  • Tinggi Badan: 180 cm
  • Berat Badan: 70 kg
  • Agensi: Yuluem Entertainment
  • Media Sosial:

Kim Young-Hoon pemeran Lee Se-Hoon

Pemain When My Love Blooms - Kim Young-Hoon pemeran Lee Se-Hoon
Photo via asianwiki.com

BIODATA

  • Nama Lengkap: 김영훈 / Kim Young Hoon
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 2 Oktober 1978
  • Pendidikan: Seoul Institute of the Arts
  • Zodiak: Libra
  • Tinggi Badan: 180 cm
  • Berat Badan: 68 kg
  • Agensi: Costar Entertainment
  • Media Sosial:

Lee Tae-Sung pemeran Joo Young-Woo

Pemain When My Love Blooms - Lee Tae-Sung pemeran Joo Young-Woo
Photo via instagram.com/taesama27/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 이태성 / Lee Tae Sung
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 20 April 1985
  • Pendidikan: Honam University
  • Zodiak: Taurus
  • Tinggi Badan: 183 cm
  • Berat Badan: 74 kg
  • Agensi: THE Queen AMC
  • Media Sosial:

Woo Jung-Won pemeran Yang Hye-Jung

Pemain When My Love Blooms - Woo Jung-Won pemeran Yang Hye-Jung
Photo via tvN

BIODATA

  • Nama Lengkap: 우정원 / Woo Jung Won
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 27 Agustus 1983
  • Zodiak: Virgo
  • Agensi: EX Entertainment

Kim Young-Ah pemeran Choi Sun-Hee

Pemain When My Love Blooms - Kim Young-Ah pemeran Choi Sun-Hee

BIODATA

  • Nama Lengkap: 김영아 / Kim Young Ah
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 15 Mei 1975
  • Pendidikan: Seoul National University of Arts
  • Zodiak: Taurus
  • Tinggi Badan: 168 cm
  • Agensi: WS Entertainment

Eun Hae-Seong pemeran Lee Dong-Jin 20-an

Pemain When My Love Blooms - Eun Hae-Seong pemeran Lee Dong-Jin 20-an
Photo via asianwiki.com

BIODATA

  • Nama Lengkap: 은해성 / Eun Hae Sung
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 11 Juli 1993
  • Zodiak: Cancer
  • Tinggi Badan: 183 cm
  • Berat Badan: 67 kg
  • Agensi: Fantagio
  • KPOP Group: Surprise U

Han Ji-Won pemeran Sung Hwa-Jin 20-an

Pemain When My Love Blooms - Han Ji-Won pemeran Sung Hwa-Jin 20-an
Photo via instagram.com/hhwwbb_ni/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 한지원 / Han Ji Won
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 16 Juli 2002
  • Zodiak: Cancer
  • Tinggi Badan: 165 cm
  • Agensi: T1 Entertainment
  • Media Sosial:

Byung Hun pemeran Joo Young-Woo 20-an

Pemain When My Love Blooms - Byung Hun pemeran Joo Young-Woo 20-an
Photo via instagram.com/iam931123/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 병헌 / Byung Hun
  • Tempat Tanggal Lahir: Gunsan, 23 November 1993
  • Pendidikan: Korea Arts High School
  • Golongan Darah: A
  • Zodiak: Sagitarius
  • Tinggi Badan: 173 cm
  • Berat Badan: 64 kg
  • Agensi: THE KIM COMPANY
  • Media Sosial:

Park Han-Sol pemeran Yang Hye-Jung 20-an

Pemain When My Love Blooms - Park Han-Sol pemeran Yang Hye-Jung 20-an
Photo via instagram.com/bakansori/

BIODATA

  • Nama Lengkap: 박한솔 / Park Han Sol
  • Tempat Tanggal Lahir: Korea Selatan, 19 Juli 1995
  • Pendidikan: Dongguk University
  • Zodiak: Cancer
  • Tinggi Badan: 163 cm
  • Media Sosial:

Tokoh Pendukung

Lee Yong-Lee pemeran Pemilik toko serba ada (ep.1)

Hong Suk-Youn pemeran Ayah yang Protes (ep.1)

Kim Mi-Hwa pemeran Pekerja temporer yang mogok (ep.1-2)

Son Woo-Hyuk pemeran Kyung-Ho (ep.1)

Bo Ra-Na pemeran Ibu kaya (ep.1)

Sung Chan-Ho pemeran Hakim (ep.1)

Jeong Gyu-Su pemeran Kepala sekolah (ep.1-2)

Joo Byung-Ha pemeran Moderator mahasiswa

Park Jung-Eon pemeran Pelayan

Baca juga

4 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like